Puluhan Warga Desa Katare Datangi Polsek Sengol Lombok NTB Untuk Mencari Keadilan

- Jurnalis

Selasa, 22 Juni 2021 - 06:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TENARNEWS -TV9. Puluhan Warga Desa Katare mendatangi Polsek Sengol Kabupaten Lombok Nusa Tenggara Barat (NTB) Kecamatan Pujut Senin (21/6).

Mereka menuntut Keadilan yang di sebabkan terjadinya pengeroyokan dan pemukulan dengan senjata tajam terhadap dua Warga desa Katere yang sedang berkerja di Proyek pengerukan tanah yang berlokasi di Desa Rembitan.

Baca Juga :  PESAN BANG ZUL PADA PEMBUKAAN FESTIVAL QASIDAH TINGKAT PROVINSI NTB DI KSB

Hingga berita ini ditayangkan di media ini, pelaku pengeroyokan belum diketahui pasti, hal disebabkan pada saat kejadian pelaku tersebut mengunakan cadar.

Baca Juga :  PAN SIAPKAN WALIKOTA BOGOR UNTUK PILPRES 2024

Diketahui oknum yang dimaksud sebanyak 4 orang.

Kedua Warga Desa bersiap -Siap Perang jika polisi tidak bertindak cepat ,tegas dan adil.
Situasi terkini mencekam antara kedua Desa tersebut, Anggi

Berita Terkait

Pemantik Silaturahim Genostieca Ledistiya Asa Itu Masih Ada
Semarak Hari Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke 80.Komunitas Jurnalis Depok (KJD) Gelar Lomba Mancing .
Sidang Perkara no.200/Pdt.G/2025/PN Depok”seret”orang no 1 dan sejumlah lainnya
KLH Adakan Rakornas Laboratorium Lingkungan Seluruh Indonesia
Kisruh lahan tanah eks PTP perkebunan karet di Desa gunung Sindur kecamatan Gunung Sindur Kabupaten Bogor Jawa Barat, penggarap lahan di rugikan.
Pembina Yayasan Sekolah Bergensi Di Bogor melakukan Penipuan & Asusila
Pembina Yayasan Sekolah Bergensi  “BORCESS” Di Bogor  melakukan pelanggaran ,” Asusila- Pelecehan Seksual,Penipuan.”
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 23 Juni 2025 - 21:00 WIB

Pemantik Silaturahim Genostieca Ledistiya Asa Itu Masih Ada

Sabtu, 21 Juni 2025 - 21:47 WIB

Sabtu, 21 Juni 2025 - 15:28 WIB

Semarak Hari Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke 80.Komunitas Jurnalis Depok (KJD) Gelar Lomba Mancing .

Sabtu, 21 Juni 2025 - 12:04 WIB

Sidang Perkara no.200/Pdt.G/2025/PN Depok”seret”orang no 1 dan sejumlah lainnya

Rabu, 18 Juni 2025 - 19:14 WIB

KLH Adakan Rakornas Laboratorium Lingkungan Seluruh Indonesia

Berita Terbaru

Tenar News

Pemantik Silaturahim Genostieca Ledistiya Asa Itu Masih Ada

Senin, 23 Jun 2025 - 21:00 WIB

Tenar News

Sabtu, 21 Jun 2025 - 21:47 WIB

Tenar News

KLH Adakan Rakornas Laboratorium Lingkungan Seluruh Indonesia

Rabu, 18 Jun 2025 - 19:14 WIB