Lurah Paninggilan Monitor Pembangunan Tandon
Tangerang, TENARNEWSTV9.Lurah Paninggilan Muhasim melakukan Monitoring progres pembangunan Tandon air yang dilakukan oleh Dinas PUPR Kota Tangerang diwailayah RT. 04 RW. 01 Kamis 11-08-2022.
Menurut Muhasim Tandon ini
media resapan dan pengendali aliran air agar tidak menimbulkan genangan/banjir terangnya.
Lahan yang dijadikan Tandon kurang lebih 3000 m2 yang sedang dilakukan pembangunan
Menurut Darmanto Sekel Kelurahan Paninggilan Tandon air tersebut selain berfungsi ekologis juga berfungsi sebagai wisata dan media olahraga ringan, misal jogging bagi warga masyarakat
Harapan saya Masyarakat Paninggilan dapat Memanfaatkan Tandon Tersebut untuk kepentingan Masyarakat Kelurahan Paninggilan Seperti, Tempat Olahraga, Aktifitas UMKM dengan tetap menjaga kebersihan dan keindahan Lingkungan tandon tersebut. (Guruh)