PAN SIAPKAN WALIKOTA BOGOR UNTUK PILPRES 2024

- Jurnalis

Sabtu, 22 Agustus 2020 - 13:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta,- Tenarnews.com –


Meskipun kontestasi Pemilihan Presiden (Pilpres) tahun 2024 masih jauh, PAN mulai mempersiapkan kader internal untuk maju bertarung pada momentum pemilu lima tahunan itu.

Sekjen DPP PAN, Eddy Soeparno menyebutkan, ada tiga kader internal yang tengah dipersiapkan. Mereka adalah Ketua Umum Zulkifli Hasan, Walikota Bogor Arya Bima Sugiarto dan Ketua Dewan Kehormatan PAN Soetrisno Bachir.

Baca Juga :  DI DUGA GALIAN C, D DESA RANTAU DODOR,TIDAK ADA IZIN/BODONG KABUPATEN EMPAT

Ketiga nama itu, menurut Eddy, merupakan tokoh internal yang dinilai memiliki kredibilitas untuk menghadapi pertarungan pilpres mendatang.

“Kami siapkan kader-kader yang kemungkinan berpeluang maju dalam kontestasi pilpres 2024,” ungkap Eddy di Kota Bogor pada Jumat kemarin.

PAN sebagai partai papan tengah, menghendaki kader-kader terbaik maju di pilpres. Untuk itu, kata Eddy, PAN akan mendorong dan mempersiapkannya.

Sejauh informasi yang diperoleh Didin Maninggara dari Tenarnews.com mulai santer disebut-sebut di kalangan PAN bahwa Walikota Bogor Arya Bima memiliki peluang maju di pilpres mendatang.

Baca Juga :  FKBN KEMHAN RI TANGERANG RAYA

Peluang Arya Bima, diakui oleh Sekjen PAN.

“Sebagai salah satu kader muda PAN, Bima Arya memiliki peluang itu,” tandasnya.

Eddy memprediksi akan ada peralihan kepemimpinan dimasa depan yang akan banyak bermunculan tokoh-tokoh muda. (DM212)

Berita Terkait

Pemantik Silaturahim Genostieca Ledistiya Asa Itu Masih Ada
Semarak Hari Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke 80.Komunitas Jurnalis Depok (KJD) Gelar Lomba Mancing .
Sidang Perkara no.200/Pdt.G/2025/PN Depok”seret”orang no 1 dan sejumlah lainnya
KLH Adakan Rakornas Laboratorium Lingkungan Seluruh Indonesia
Kisruh lahan tanah eks PTP perkebunan karet di Desa gunung Sindur kecamatan Gunung Sindur Kabupaten Bogor Jawa Barat, penggarap lahan di rugikan.
Pembina Yayasan Sekolah Bergensi Di Bogor melakukan Penipuan & Asusila
Pembina Yayasan Sekolah Bergensi  “BORCESS” Di Bogor  melakukan pelanggaran ,” Asusila- Pelecehan Seksual,Penipuan.”
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 23 Juni 2025 - 21:00 WIB

Pemantik Silaturahim Genostieca Ledistiya Asa Itu Masih Ada

Sabtu, 21 Juni 2025 - 21:47 WIB

Sabtu, 21 Juni 2025 - 15:28 WIB

Semarak Hari Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke 80.Komunitas Jurnalis Depok (KJD) Gelar Lomba Mancing .

Sabtu, 21 Juni 2025 - 12:04 WIB

Sidang Perkara no.200/Pdt.G/2025/PN Depok”seret”orang no 1 dan sejumlah lainnya

Rabu, 18 Juni 2025 - 19:14 WIB

KLH Adakan Rakornas Laboratorium Lingkungan Seluruh Indonesia

Berita Terbaru

Tenar News

Pemantik Silaturahim Genostieca Ledistiya Asa Itu Masih Ada

Senin, 23 Jun 2025 - 21:00 WIB

Tenar News

Sabtu, 21 Jun 2025 - 21:47 WIB

Tenar News

KLH Adakan Rakornas Laboratorium Lingkungan Seluruh Indonesia

Rabu, 18 Jun 2025 - 19:14 WIB